[FOTO] Kota Al-Quds (Yerusalem) dan Sekitarnya 120 Tahun Silam

Perjalanan menembus waktu disajikan lewat foto-foto koleksi Perpustakaan Kongres AS. Koleksi itu menggambarkan kondisi kota Al-Quds atau Yerusalem (kawasan yang disakralkan tiga agama, Islam, Kristen dan Yahudi), Palestina dan area sekitarnya pada 1980-1900-an. Saat itu, kawasan yang dijuluki Tanah Sakral, termasuk Israel modern saat ini, Libanon dan teritori di sekeliling, dikuasai oleh Kekhalifahan Turki Ustmani. Gambar-gambar ini adalah bentuk fotolitograf, hasil cetak negatif hitam-putih yang kemudian ditambahi oleh warna.

Slideshow ini membutuhkan JavaScript.

Sumber: Belajar Islam

2 responses to “[FOTO] Kota Al-Quds (Yerusalem) dan Sekitarnya 120 Tahun Silam

Tinggalkan komentar